Bupati Labuhanbatu Maen Catur Bersama Kapolres Labuhanbatu Di HUT Bhayangkara Ke-76

    Bupati Labuhanbatu Maen Catur Bersama Kapolres Labuhanbatu Di HUT Bhayangkara Ke-76
    Ket.Foto: Bupati Labuhanbatu Bermain Catur Bersama Kapolres Labuhanbatu,Senin(27/6/2022)

    LABUHANBATU - Bupati Labuhanbatu, dr. H. Erik Atrada Ritonga M.KM, menghadiri  turnamen Catur Piala Kapolres Labuhanbatu dalam memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara Ke - 76, dengan tema “Polisi yang presisi mendukung pemulihan ekonomi dan reformasi struktural untuk mewujudkan Indonesia tangguh – Indonesia tumbuh”, di Aula Yan Peter Polres Labuhanbatu, Senin (27/6/2022).

    Bupati Labuhanbatu juga menunjukkan kemampuannya dalam bermain catur dengan Kapolres Labuhanbatu, AKBP Anhar Arlia Rangkuti, S.I.K. sehingga dilihat para undangan dan para peserta.

    Turut hadir di acara tersebut, Ketua FBVSI, H. Freddy Simangunsong, Ketua KONI Labuhanbatu, Ahmad Sofyan Ritonga dan para peserta turnamen catur.(MAH)

    labuhanbatu
    azhar harahap

    azhar harahap

    Artikel Sebelumnya

    Binaan DPP Komunitas Jawa Beri Tali Kasih...

    Artikel Berikutnya

    Asisten I Pemkab Labuhanbatu Hadiri Tabligh...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Ikuti Kami